Mensos Pastikan Rehabilitas bagi Korban Narkoba Jalan Terus
Jumat, 11 September 2015 – 04:40 WIB
Menteri Sosial (Mensos) Khofifah Indarparawangsa. Foto: dokumen JPNN
Selain itu, lanjut dia, rehabilitasi dapat membuat mereka berhenti mengkonsumsi barang haram tersebut. Pasalnya, di tempat rehabilitasi, para pecandu akan memperoleh situasi aman, kondusif dan terkontrol. Sehingga, narkoba tidak akan bisa kembali meracuni para junkies.
“Tentu akan berbeda kalau mereka dipenjara. Bisa jadi berkumpul kembali dengan Bandar dan mafia narkoba,”tegasnya.
Oleh karena itu, Aisyah meminta agar Budi Waseso kembali mempertimbangkan kembali langkahnya untuk menghapus rehabilitasi bagi para pecandu.(mia/JPG)
JAKARTA - Menteri Sosial (Mensos) Khofifah Indarparawangsa angkat bicara soal keingingan Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) menghapuskan rehabilitasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!