Mensos Risma Cek Penyaluran Bansos di Surakarta, Sekaligus Ajak Pemda Padankan Data
Jumat, 29 Januari 2021 – 17:36 WIB
BPNT program sembako disalurkan senilai total Rp 616,8 miliar untuk 3.084.000 KPM.
PKH disalurkan senilai total Rp 1 triliun untuk 1.568.211 KPM.
BST senilai total Rp 359.3 miliar untuk 1.197.789 KPM.
Di Kota Surakarta, tiga bantuan tunai disalurkan untuk KPM yang tersebar di 5 kecamatan yakni BPNT program sembako senilai Rp 6,1 miliar setiap bulan untuk 33.950 KPM.
PKH total bantuan Rp 11,1 miliar untuk 16.421 KPM.
BST total Rp 18,1 miliar untuk 60.511 KPM.
Lebih lanjut Risma menjelaskan bahwa pihaknya telah melakukan penertiban data kemiskinan.
Ia pun mengajak pemda untuk melakukan pemadanan data kemiskinan tersebut.
Menteri Sosial Tri Rismaharini alias Mensos Risma mengecek penyaluran bantuan sosial ke Surakarta. Mensos Risma juga mengajak pemda melakukan pemadanan data kemiskinan, supaya bantuan yang diberikan bisa lebih tepat sasaran.
BERITA TERKAIT
- Percepat Pengentasan Kemiskinan, Kemensos-Kemendagri Bersinergi Wujudkan Data Tunggal
- Pemkot Serang Hentikan Penyaluran Bansos, Daerah Lain Bagaimana?
- Hasto Klaim Program Infrastruktur Risma-Gus Hans yang Dibutuhkan Warga Jatim
- PDIP Ajak Masyarakat Pilih Pemimpin yang Bawa Jatim dan Surabaya Lebih Maju
- Mendes Yandri dan Mensos Gus Ipul Teken MoU, Siap Berkolaborasi Entaskan Kemiskinan
- Mensos Gus Ipul Pantau Kebutuhan Pengungsi Erupsi Lewotobi, Bantuan Terus Bergulir