Menstrual Cup Bikin Rusak Selaput Dara? Cek Faktanya!

jpnn.com, JAKARTA - Saat ini ada banyak pilihan alat bantu untuk menolong perempuan ketika menstruasi. Salah satunya menstrual cup.
Namun, sebagian besar perempuan masih khawatir menggunakan menstrual cup, terutama yang masih berstatus lajang.
Adapun alasannya yakni khawatir alat tersebut dapat merusak selaput dara atau keperawanan.
Lantas apakah pernyataan tersebut benar? cek faktanya!
Pakar obstetrics and gynecology alias obstetri dan ginekologi asal Belarus, Anna Targonskaya, memastikan bahwa rumor tersebut tidak tepat.
Dia menjelaskan menstrual cup cocok dipakai semua perempuan, termasuk para lajang.
"Anda bisa memakai menstrual cup walau masih perawan. Tak usah khawatir, karena memasukkan tidak akan merusak selaput darah," kata Anna dalam keterangan pers yang diterima JPNN.com, Sabtu (18/2).
Anna menerangkan peletakkan menstrual cup jauh di bawah mulut rahim.
Menstrual cup dapat merusak selaput dara perempuan? berikut faktanya menurut pakar.
- 75 Perempuan Tangguh Berlatih Survival di Hutan Gunung Galunggung Tasikmalaya
- Dairy Champ Perluas Potensi Wirausaha di Indonesia lewat Program Ibu Juara
- Cerita Ibu Srikandi TASPEN untuk Anak Indonesia Rayakan HUT ke-62
- 4 Manfaat Kencur, Kanker Bakalan Ogah Menyerang
- Tangkal Hoaks soal Kesehatan Reproduksi Perempuan, Bayer Indonesia Rilis Platform Baru
- Peringatan Hari Kartini, UICI Meluncurkan PMB Batch 9