Mentan Amran Ajak Senator DPD Kawal Produksi Pertanian Hingga Swasembada
Rabu, 29 November 2023 – 19:01 WIB

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengajak DPD untuk memperkuat produksi dalam negeri hingga meraih kembali swasembada. Foto: dok Kementan
Harvick mengatakan semua masukan DPD RI akan menjadi perhatian serius bagi jajaran Kementan dalam mempercepat produksi untuk menguatkan pangan dalam negeri.
Maka dari itu, kolaborasi antara DPD, Petani dan pemerintah wajib ditingkatkan untuk menjaga pasokan pangan Indonesia.
"Tentu saja masukan DPD menjadi perhatian kita bersama karena ada banyak sekali penjabaran yang disampaikan tadi. Terutama saat ini kita sedang fokus pada menyediakan pangan jelang pemilihan politik," katanya. (jpnn)
Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengajak DPD untuk memperkuat produksi dalam negeri hingga meraih kembali swasembada.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Wamen Viva Yoga Dorong Kawasan Transmigrasi Berkontribusi dalam Swasembada Pangan