Mentan Amran Target Ekspor 500 Ribu Ton Bawang Merah
Jumat, 03 Agustus 2018 – 16:41 WIB
Amran mengklaim, berdasarkan testimoni eksportir, bawang merah Indonesia sangat disukai oleh pasar. Amran menilai bawang merah Indonesia lebih bagus dari bawang merah di negara lainnya.
"Insyaallah, doakan kami ekspor bawang putih, kemudian nanti kami kejar lagi gula dan sapi," tandas Amran. (tan/jpnn)
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menargetkan ekspor bawang merah sebanyak 500 ribu ton pada tahun ini.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai
- Gelar Rapat Maraton, Mentan Amran Ingin Buat Lompatan Besar Menuju Swasembada Pangan