Mentan Desak Impor Bawang Dipercepat

Mentan Desak Impor Bawang Dipercepat
Mentan Desak Impor Bawang Dipercepat
Selain itu jika realisasi impor terlambat, dia khawatir nantinya bakal mempengaruhi harga bawang merah lokal. Sebab diperkirakan pada Agustus nanti diperkirakan bawang merah di beberapa sentra seperti di Brebes sudah mulai panen.

Jika pasokan bawang merah impor masih banyak pada saat itu, maka akan menjatuhkan harga bawang merah lokal. "Itu sangat merugikan petani lokal tentunya," jelasnya.

Untuk menyelesaikan masalah impor bawang merah tersebut, Suswono mengaku telah berkoordinasi dengan Menteri Perdagangan Gita Wirjawan. Dia menyampaikan kepada Gita agar menegur para importir dan proses realisasi impornya segera dipercepat.

Lebih lanjut, Suswono mengatakan saat ini pasokan pangan menjelang Ramadhan dalam keadaan aman. Pihaknya telah berkoordinasi dengan asosiasi petani cabai, pedagang daging sapi, sapi bakalan, danunggas.

JAKARTA - Mundurnya musim panen membuat pemerintah memutuskan mengimpor 16.781 ton bawang merah pada semester II. Kendati demikian saat ini pasokan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News