Mentan Dorong Peremajaan Sawit demi Genjot Produktivitas

Mentan Dorong Peremajaan Sawit demi Genjot Produktivitas
Menteri Pertanian Amran Sulaiman menanam bibit pohon sawit dalam rangka peremajaan di Desa Ujung Tanjung, Kecamatan Sungai Bahar, Kabupaten Muaro Jambi, Jambi, Senin (10/9). Humas Kementan 

Sejumlah bantuan berupa alat mesin pertanian (alsintan) yang juga diberikan kepada sejumlah kelompok tani adalah combine harvester ukuran sedang, combaine harbester ukuran kecil, power thresher dan corn sheller. Sementara itu, secara simbolis Amran juga memberikan traktor, kultivator dan pompa air untuk beberapa kelompok tani.

Acara itu juga dihadiri anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) IV Rizal Djalil, Bupati Muaro Jambi Masnah Busroh, Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Jambi Fachrori Umar, Asisten Teritorial KASAD Mayjen TNI Supartodi dan Wakapolda Jambi Brigjen Ahmad Haydar.(tan/jpnn) 


Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mendorong peremajaan kelapa sawit di Indonesia khususnya di Provinsi Jambi demi meningkatkan produktivitas.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News