Mentan: Jadilah Pengusaha di Sektor Pangan
Jumat, 07 September 2018 – 20:40 WIB

Mentan Amran memberikan kuliah umum di Fakultas Pertanian Universitas Hasanudin. Foto: dok. humas Kementan
Karena itu, Amran menyebutkan, Kementan akan terus meningkatkan volume ekspor. Baru-baru ini, Kementan telah menandatangani nota kesepahaman dengan Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN) terkait Stabilisasi Ketersediaan Pasokan Pangan dan Percepatan Ekspor Komoditas Pertanian.
“Bersama KADIN kemarin kami langsung ekspor manggis ke Tiongkok dan bibit ayam petelur ke Timor Leste. Negara tujuan ekspor ke depan akan terus ditambah,” tandasnya. (jpnn)
Mentan Amran memotivasi mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Hasanudin (Unhas) agar menjadi pengusaha sukses di sektor pertanian.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Serapan BULOG Melonjak 2.000 Persen, Hendri Satrio: Dampak Tangan Dingin Mentan Amran
- Dapat Penghargaan dari UNS, Mentan Amran Ikuti Jejak BJ Habibie
- Tinjau Operasi Pasar di Solo, Mentan Amran Ingin Pastikan Harga Pangan Stabil
- Setelah Mentan Temukan Minyakita Disunat, Polda Sumsel Gelar Sidak ke Pengecer
- MinyaKita Tak Sesuai Takaran, Ketua DPR Menyoroti Sisi Pasokan agar Tidak Terganggu
- Mentan Amran Yakin Sumsel Bisa Peringkat Satu Penghasil Beras Nasional: Gubernurnya Petarung