Mentan Mendadak Kumpulkan Jajaran TNI, Ini Pesan Khususnya
Jumat, 17 November 2017 – 21:29 WIB
"Anda semua harus menjadi pembeda. Kalau Anda bekerja tidak kelihatan menjadi pembeda, sudahlah pak minta pensiun aja, jadi pengusaha aja. Enggak usah tunggu bapak jadi jenderal. Masih jauh. Bapa-bapa ini masih muda pasti bisa. Kerja kerja kerja untuk NKRI," tegasnya.
Sementara itu Aster Kasad Brigjen TNI Supartodi mengingatkan jajarannya agar meningkat Upsus untuk swasembada pangan dan pertanian.
"Babinsa, Kodim jangan menyerah. Semua harus kerja, kerja, kerja. Air, alat semua ada. Intinya semua harus ditingkatkan," pungkasnya. (flo/jpnn)
TNI membantu Kementan wujudkan Indonesia swasembada pangan
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai
- Gelar Rapat Maraton, Mentan Amran Ingin Buat Lompatan Besar Menuju Swasembada Pangan