Mentan-Mendag Jamin Harga Pangan Stabil Sampai Lebaran
Sabtu, 17 Juni 2017 – 13:18 WIB
Enggar menjelaskan Kemendag dan Kementan mendapat perintah dari Presiden Joko Widodo untuk menurunkan dan mengendalikan harga di pasar. Khusus Kemendag, bertugas menurunkan impor pangan.
"Kami sudah menurunkan tim bersama Satgas Pangan di 70 kabupaten dan kota yang diduga harga pangan bergejolak. Dengan langkah ini, memberi peluang kepada kami untuk langsung melakukan pengendalian dengan mengelontorkan pasokan sehingga harga pangan di pasar stabil," tambah Enggar.(fat/jpnn)
Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman bersama Menteri Perdagangan (Mendag) Enggartiasto Lukita dan Gubernur DKI Djarot Saeful Hidayat melakukan
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai
- Gelar Rapat Maraton, Mentan Amran Ingin Buat Lompatan Besar Menuju Swasembada Pangan
- Kemendag Apresiasi Rabu Hijrah dan BI atas Suksesnya Young Muslim Leader Forum
- Kementan Beri Pendampingan dan Penerapan Mekanisme ke Petani di Merauke
- Kementan Perkuat Integrasi Pelaku Usaha Dukung Daya Saing Produk Hortikultura Lewat Forum Ini