Mentan: Mimpi Saya, Maluku Harus Goncang Dunia dengan Rempah
Rabu, 04 Oktober 2017 – 09:02 WIB
"Maluku diperebutkan dulu bukan karena kaya tambang tapi rempah-rempah, jadi semua harus partisipasikan balikkan kembali kejayaan rempah-rempah. Biarkan Belanda, Spanyol, Inggris datang ke sini lagi tapi sebagai turis dan pembeli rempah-rempah kita," pungkas Mentan. (flo/jpnn)
Maluku dan Malut diminta memajukan kembali perkebunan rempah-rempah agar bisa diekspor ke seluruh dunia.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai
- Gelar Rapat Maraton, Mentan Amran Ingin Buat Lompatan Besar Menuju Swasembada Pangan
- Kementan Beri Pendampingan dan Penerapan Mekanisme ke Petani di Merauke
- Kementan Perkuat Integrasi Pelaku Usaha Dukung Daya Saing Produk Hortikultura Lewat Forum Ini
- Dukung Pangan Bergizi, Kementan Gelar Bimbingan Teknis Pemanfaatan Pekarangan