Mentan SYL Buka Peluang Hilirisasi Cokelat dalam Negeri Tembus Perhotelan
Namun, juga memberi dampak baik dan kontribusi positif terhadap pembangunan pariwisata dalam negeri.
“Kami harapkan pada saat yang bersamaan, kerja sama ini membantu pariwisata yang ada di Indonesia, dengan menggunakan ekosistem yang bisa dikembangkan menjadikan produk yang ada di hotel,” jelasnya.
Acara ini juga juga dilakukan penandatanganan kerja sama antara Movenpick Hotel Surabaya City dengan sejumlah Kelompok Tani dan UMKM Cokelat yang berada di Jawa Timur seperti Glen Choco/Doesoen Kakao (Banyuwangi), Vicco Java Heritage (Jember), Madcho (Madiun), Tigco (Trenggalek), Moodco Fine Chocolate (Batu), Cokelat Majapahit (Mojokerto), Korte (Surabaya).
“Jadi, ini kami coba dulu di Jawa Timur, karena kami mempunyai beberapa hotel juga di Jawa Timur, dan nanti akan perluas ke daerah lain seperti biasa” tutup Adi. (jpnn)
Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) melakukan kerja sama dengan sejumlah pihak untuk memasarkan cokelat dalam negeri menembus pasar.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Layanan CRM OCA Bantu UMKM Lebih Dekat dengan Pelanggan
- Kabar Baik, Target KUR 2025 Naik jadi Rp 300 Triliun
- Banggar DPR RI Minta Pemerintah Menyiapkan 9 Langkah Setelah PPN 12 Persen Berlaku
- Bea Cukai Melepas Ekspor 13 Ribu Ekor Belut Sawah Hidup Asal Banjarmasin ke Tiongkok
- Hamdalah, Mentan Amran Sulaiman Pastikan Stok Pangan Aman Jelang Natal dan Tahun Baru
- Bea Cukai Dorong Petumbuhan UMKM Lewat Asistensi dan Pembinaan