Mentan SYL Cek Kesiapan Penggilingan Padi di Kabupaten Bogor
Senin, 06 Februari 2023 – 20:48 WIB
"Tahun ini pun alhamdulillah tidak ada puso, produksi berhasil capai 7,6 ton per hektar. Kami berharap terkait BBM, dapat diperhatian agar kami petani bisa dengan mudah mendapatkan BBM bersubsidi karena dalam kegiatan bertani seperti traktor dan penggilingan menggunakan solar," ujarnya.
Diketahui, total luas baku sawah Kabupaten Bogor 46.141 ha. Harga gabah kering panen Rp 5.500/kg dan harga beras Rp 11.000/kg. (jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) mengecek kesiapan penggilingan padi di Kabupaten Bogor. Simak.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Rakor Oplah di Sulsel, Plt Dirjen Hortikultura Tekankan Pentingnya Pergerakan Cepat
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai