Mentan SYL Kunjungi Bulukumba, Dorong Penanaman Padi 4 Kali Setahun
Mekanisasi pertanian didorong termasuk fasilitas dana KUR yang lebih besar.
"Bantuan harus kita fokuskan dalam skala ekonomis dulu yang jelas memberikan hasil," ungkapnya.
Bulukumba, lanjut dia, punya potensi lahan kelapa 13 ribu hektar.
"Fokuskan dulu bantuan pengembangannya 2 ribu hektar berikut kita bangun hilirisasinya," kata Mentan SYL.
Bupati Bulukumba Andi Muchtar Ali Yusuf menyebutkan pihaknya dan masyarakat Bulukumba sangat mengapresiasi bantuan Kementerian Pertanian (Kementan).
Dia berharap memberikan perhatian yang lebih besar untuk kemajuan sektor pertanian.
Alhasil, berkat dukungan Kementan, sektor pertanian menjadi penyelamat pertumbuhan ekonomi Bulukumba.
"Berdasarkan data, nilai dan kontribusi sektor pertanian dalam pertumbuhan ekonomi dari tahun 2015 sampai 2020, sektor ini memberikan kontribusi terbesar dalam perhitungan PDRB," ucapnya.
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengunjungi hamparan lahan sawah seluas 250 hektar di Desa Bialo, Kecamatan Gantarang, Bulukumba, Sulawesi Selatan.
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai
- 3 Bahaya Minum Kopi Saat Anda Haid