Mentan SYL: Penyaluran KUR Alsintan Harus Tepat Sasaran

Dalam Rakorsin tersebut, ditandatangi juga pakta integritas pelaksanaan Taxi Alsintan antara Kementan, perbankan, dan pelaku usaha yang bergerak di alat mesin pertanian.
Salah satu perbankan yang hadir, yaitu Bank Sumsel Babel yang dihadiri langsung Direktur Utama-nya, Achmad Syamsudin.
Diketahui, Bank Sumsel Babel menjalankan KUR Alsintan dan dinilai cukup berhasil.
Dia berharap ini menjadi role model untuk bank-bank daerah lain.
Mentan berharap komitmen perbankan untuk mempermudah penyerapan KUR dengan program kemitraan dan offtaker secara klasterisasi sesuai kebutuhan.
Dia mencontohkan, KUR untuk pembangunan gudang, silo dryer, atau Alsintan.
"Kerja sama lintas kementerian dan lembaga juga harus ditingkatkan dalam rangka pendampingan dan pembinaan sehingga penyaluran KUR Alsintan tepat sasaran," pungkas Mentan SYL. (mrk/jpnn)
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengatakan kerja sama kementerian dan lembaga harus ditingkatkan sehingga penyaluaran KUR Alsintan tepat sasaran.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar
- BNI Salurkan Rp14,3 Triliun KUR ke Sektor Pangan
- Wujudkan Satu Data Pertanian di Kabupaten Sukabumi, Kementan dan BPS Bersinergi
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan