Mentan Targetkan Kabupaten Bombana Jadi Sentra Gula dan Sapi
Rabu, 25 Juli 2018 – 13:35 WIB

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman memberikan alat dan mesin pertanian di Desa Biru, Kecamatan Koleang, Kabupaten Bombana, Selasa (25/7). Foto: kementan for jpnn
Selain itu, Amran juga menjanjikan pemberian benih dan pupuk jagung gratis untuk kebutuhan lahan seluas 15 ribu hektare. Bantuan tersebut diperkirakan senilai Rp 15 miliar.
"Saya cinta dengan Bombana. Dulu anggaran untuk Bombana Rp 300 miliar, sekarang Rp 800 miliar aku berikan," pungkas Amran. (tan/jpnn)
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menargetkan Kabupaten Bombana, Sulawesi Tenggara, menjadi sentra penghasil gula dan sapi.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Mentan Amran dan Wamentan Sudaryono Jadi Ujung Tombak Mencapai Swasembada Pangan
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar
- Wujudkan Satu Data Pertanian di Kabupaten Sukabumi, Kementan dan BPS Bersinergi
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan