Menteri Agama Dinilai Lebih Sibuk Urusi Radikalisme ketimbang COVID-19 di Pesantren

Fachrul Razi dilantik menjadi Menteri Agama oleh Presiden Jokowi pada 23 Oktober 2019 lalu di Istana Negara, Jakarta. Belum ada sebulan menjabat, Fachrul Razi telah menggulirkan beberapa pernyataan yang kemudian memancing kontroversi.
Di masa pandemi ini pun dinilai tidak serius terhadap upaya penanganan Covid- 19 di pesantren. Menteri Agama pengganti Lukman Hakim Syaifudin ini bahkan belum pernah terjun langsung ke lapangan, khususnya ke pesantren terdampak Covid-19.
Seharusnya, menurut Gus Rozin, semua pihak memberikan perhatian serius terhadap pesantren, khususnya yang terdampak Covid-19.
"Perkembangan akhir-akhir ini perlu dijadikan perhatian semua pihak dengan serius," kata Pengasuh Pengasuh Pondok Pesantren Maslakul Huda ini. (dil/jpnn)
Menag Fachrul Razi dinilai cenderung lepas tangan terhadap penanganan Covid- 19 di pesantren
Redaktur & Reporter : Adil
- Peduli Santri, PIK2 Salurkan Beras untuk Pesantren Al-Wahdah
- Hadir Temani Perjalanan Spiritual Ramadan, AQUA Dukung Pesantren Kilat Narasi 2025
- Rustini Muhaimin Menggelar Bakti Sosial saat Bersafari Ramadan ke Gunungkidul
- Pesantren Jalan Cahaya Buka Akses Pendidikan untuk Anak Jalanan
- SPAN-PTKIN 2025, Jaring Calon Mahasiswa Bertalenta Tinggi, Siap Kerja
- Kemenag: 1 Ramadan 1446 H Jatuh pada Sabtu 1 Maret 2025