Menteri Amran Pernah Ditelepon Presiden karena Jagung
Kamis, 16 Februari 2017 – 13:16 WIB
Singkat cerita, Amran akhirnya berkeliling Indonesia dan mencoba mengenal petani. Ini dilakukan untuk mencari masalah dan menemukan solusi yang tepat.
Baca Juga:
Karenanya, dia menyampaikan kepada semua petani agar kembali menggarap tanahnya. Dia memastikan akan terus mendukung usaha petani dengan membuat regulasi yang pro dengan mereka.
"Diriku saya serahkan pada Indonesia untuk petani," tandas dia. (Mg4/jpnn)
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menceritakan, awal mula dia diangkat menjadi pembantu presiden, banyak petani yang meragukan kemampuannya.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai
- Gelar Rapat Maraton, Mentan Amran Ingin Buat Lompatan Besar Menuju Swasembada Pangan