Menteri Amran Serahkan Sertifikat Tanah 62.543 Hektare
Kamis, 28 Desember 2017 – 19:59 WIB

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menyerahkan sertifikat tanah di Kampus Telkom, Makassar, Kamis (28/12). Foto: Fathan Sinaga/JPNN.com
Mengenai penyerahan sertifikat tanah di Sulsel, kara Amran, masyarakat sangat mensyukurinya.
Terlebih, masyarakat Sulsel yang mayoritas adalah petani akan terdongkrak usahanya karena diberikan sertifikat tanah itu.
"Sertifikat itu diserahkan kepada 24 kab dan kota se-Sulsel. Kami mengucapkan terima kasih atas nama rakyat Sulsel. Ini bisa mengangkat kesejahteraan petani," tandas dia. (tan/jpnn)
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengatakan, di era pemerintahan Jokowi, sudah 1.080.000 hektare tanah diberikan kepada rakyat.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Wamentan Sudaryono Optimistis Indonesia Jadi Lumbung Pangan Dunia
- Kementerian ATR/BPN Berkomitmen Kejar 100 Persen Penyelesaian Sertifikasi Tanah
- Kementan Cetak Petani Muda, Indonesia Jadi Role Model Global
- Mentan Amran dan Wamentan Sudaryono Jadi Ujung Tombak Mencapai Swasembada Pangan
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT