Menteri Baru tak Akan Diuji di Cikeas
Jumat, 23 September 2011 – 17:52 WIB

Menteri Baru tak Akan Diuji di Cikeas
JAKARTA—Berbeda saat membentuk Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) jilid I dan II, untuk mengisi kursi kabinet kali ini Presiden SBY tidak akan menggunakan sistem seleksi. Daniel enggan menanggapi mengenai isu SBY akan banyak merombak jajaran menteri dari kalangan parpol pendukung koalisi yang mulai tidak sejalan dengan pemerintahannya.
Bila sebelumnya para calon menteri dipanggil satu-satu ke Cikeas untuk menjalani fit and proper test, maka hampir dipastikan pengisi kursi kabinet baru nanti, SBY hanya akan menunjuk begitu saja dan akan langsung bertugas setelah dilantik.
Baca Juga:
‘’Saya kira hal-hal yang bersifat keupacaraan akan lebih kurang heboh dibandingkan yang dulu-dulu. Karena memang tujuannya adalah akselerasi,’’ kata staf ahli Presiden Bidang Komunikasi Politik, Daniel Sparingga kepada wartawan di kantor Presiden, Jumat (23/9).
Baca Juga:
JAKARTA—Berbeda saat membentuk Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) jilid I dan II, untuk mengisi kursi kabinet kali ini Presiden SBY tidak akan
BERITA TERKAIT
- KPK Periksa 3 Saksi Terkait Dugaan Korupsi di Lingkungan Bea Cukai
- Usut Korupsi Tol Trans-Sumatera, KPK Periksa Petinggi PT Indonesia Infrastructure Finance
- Kolaborasi Hexahelix Dinilai Penting untuk Pengembangan Ekraf di Jatim
- SWI dan IPR Luncurkan Studi Indeks Daur Ulang Plastik
- Sahroni Puji Keberhasilan Gugus Tugas Ketahanan Pangan Polri Tingkatkan Hasil Panen Jagung
- KPK Periksa 2 Anggota DPR Terkait Dugaan Tipikor Dana CSR Bank Indonesia