Menteri Basuki Beberkan Upaya PUPR Berkontribusi Kurangi Emisi Karbon

Menteri Basuki Beberkan Upaya PUPR Berkontribusi Kurangi Emisi Karbon
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono yang ikut sebagai delegasi Konferensi Perubahan Iklim Conference of the Parties (COP) ke-26 di Glasgow, Skotlandia, Senin (1/11). Foto: Dokumentasi Kementerian PUPR

Sebelumnya, Presiden Jokowi menyampaikan optimismenya Indonesia akan dapat memenuhi komitmen pengurangan emisi sebesar 29 persen.

"Dalam beberapa tahun terakhir, Indonesia telah menunjukkan langkah konkret dalam hal pengendalian iklim," ungkap Presiden Jokowi pada Konferensi Perubahan Iklim Conference of the Parties (COP) ke-26 di Glasgow, Skotlandia, Senin (1/11).

Presiden Jokowi memaparkan laju deforestasi Indonesia saat ini yang paling rendah selama 20 tahun dan tingkat kebakaran hutan berkurang 82 persen.

"Indonesia juga akan melakukan restorasi sebesar 64 ribu hektare lahan mangrove. Ini sangat penting karena mangrove menyimpan karbon 3-4x lebih besar dibandingkan lahan gambut," ujar Presiden Jokowi. (mcr18/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Kementerian PUPR terus berkontribusi dalam pengurangan emisi karbon melalui berbagai pembangunan infrastruktur.


Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News