Menteri BUMN Undang Guru dan Siswa Dari Pulau Terpencil
Kamis, 07 Maret 2013 – 10:50 WIB

Menteri BUMN Undang Guru dan Siswa Dari Pulau Terpencil
Hal yang sama juga diutarakan Pilipopairi salah satu guru berprestasi. "Saya mewakili guru-guru yang lainnya ingin mengucapkan terimakasih pada jajaran BUMN dan pada Pak Dahlan yang sudah memberi kami kesempatan dan penghargaan pada kami. Kami sangat merasa dihargai meskipun kami berada di daerah pelosok," tuturnya.
Baca Juga:
Program BUMN peduli ini dilaksanakan dalam tiga tahap, tahap pertama tanggal 20 Desember 2012 dengan 75 peserta dari 5 kabupaten, yaitu : Kabupaten Tahuna, Kawio, Kawaluso, Talaud dan Lombok. Tahap kedua tanggal 4 Februari 2013 dengan 150 peserta dari 10 kabupaten yakni, Manokwari, Sukamara, Belitung, Timur Tengah Utara, Natuna, Sorong, Sanggau, Bengkayang, Muna dan Tarakan. Tahap ketiga tanggal 4 Maret 2013 dengan 15 kabupaten yakni, Lira, Nagalema, Bima, Matawai, Meurumba, Atambua, Soe, Kupang, Ketapang, Mandailing Natal (Madina), Nias Selatan, Konawae, Simeulue, Sarmi Liki dan Raja Ampat.
Seluruh peserta program ini mendapatkan penghargaan dari BUMN berupa piagam, satu perangkat gadget sebagai sarana interaksi online dengan internet, peningkatan IPTEK melalui training TIK, studi banding mengenal implemaentasi sekolah percontohan. Mereka juga mengunjungi Museum IPTEK, dan mengikuti serangkaian kegiatan wisata budaya seperti ke TMII dan Trans Studio Bandung. Penghargaan ini diberikan langsung oleh Menteri BUMN Dahlan Iskan diakhir acara. (chi/jpnn)
JAKARTA-- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan bersama Perusahaan Gas Negara (PGN) hari ini (7/3) memberi apresiasi pada ratusan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cak Imin Gelar Halalbihalal, Ma'ruf Amin & Sejumlah Menteri Hadir
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai