Menteri Hanif Terharu Kunjungi Desa Kantong TKI di NTT

Menteri Hanif Terharu Kunjungi Desa Kantong TKI di NTT
Menaker Hanif Dhakiri bersama warga Desa Bone, Nusa Tenggara Timur, pada hari Selasa (9/10). Foto: Humas Kemnaker

“Ini program yang sederhana, tapi intinya bagaimana bisa memberikan pelayanan dan perlindungan sejak dari desa. Karena kalau perlindungannya dari desa, resiko juga bisa kita kurangi,” tambah Menaker.

Menutup sambutannya,Menaker meminta dukungan dari seluruh instansi terkait serta warga desa untuk bisa menghidupkan program Desmigratif ini.(jpnn)


Saya ini anak TKI asli. Ibu saya enam tahun di Saudi Arabia. Namanya TKI, ada yang sukses, ada yang biasa saja. Alhamdulillah ibu saya dalam keadaan yang baik.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News