Menteri Keuangan Punya Kabar Baik soal Pendapatan Negara, Alhamdulillah
Rabu, 17 November 2021 – 06:06 WIB
Lebih lanjut, perempuan kelahiran Bandarlampung itu mengatakan penerimaan perpajakan terdiri dari penerimaan pajak Rp 953,6 triliun atau tumbuh 15,3 persen (yoy) serta penerimaan kepabeanan dan cukai Rp 205,8 triliun atau tumbuh 25,5 persen.
"Penerimaan pajak berhasil tumbuh dari kontraksi 18,8 persen pada periode yang sama tahun sebelumnya dan penerimaan bea cukai berhasil tumbuh tinggi setelah sebelumnya hanya 5,5 persen." ungkap Sri Mulyani.
Sri Mulyani menegaskan penerimaan pajak telah mencapai 77,6 persen dari target APBN yakni Rp 1.229,6 triliun.
"Penerimaan cukai mencapai 95,7 persen dari target Rp 215 triliun," tegas Sri Mulyani. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani membagikan kabar baik terkait pendapatan negara hingga Oktober 2021.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Tegas, YLKI Tolak Kenaikan PPN 12 Persen
- Grant Thornton Indonesia Kupas Tuntas Strategi RI Hadapi Tantangan Ketidakpastian Ekonomi
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua