Menteri LHK: Manajemen Adatif Pengelolaan Lingkungan Bantu Rumuskan Solusi Perubahan Ekosistem
Rabu, 26 Februari 2020 – 21:35 WIB
Peresmian Ruang Sistem Informasi Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan maupun sistem informasi pendukungnnya diharapkan akan mendorong peningkatan berbagai upaya penurunan beban pencemaran dan kerusakan lingkungan di daerah maupun secara nasional.
Untuk mengetahui informasi dari sistem pemantauan kualitas lingkungan, masyarakat dapat mengunjungi website Ditjen PPKL di www.ppkl.menlhk.go.id.(jpnn)
Manajemen adaptif mendukung proses pengambilan keputusan dan alokasi sumber daya serta menjadi kerangka kerja untuk merumuskan solusi-solusi yang mengubah kondisi ekosistem ke arah lebih baik sambil terus belajar dari proses perubahan ekosistem itu sendir
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Komitmen Mengurangi Sampah, PT Godrej Consumer Products Raih Penghargaan KLHK
- Menteri LH Hanif Faisol Terjun Langsung Bersihkan Sampah di Kali Cipinang
- Prabowo Subianto Pecah KLHK jadi 2 Kementerian Berbeda
- Ini Deretan Keberhasilan yang Dicapai KLHK Selama 10 Tahun Dipimpin Menteri Siti Nurbaya
- Mendukung NDC, Menteri LHK Siti Nurbaya Beri Penghargaan PT ITCI Kartika Utama
- Hashim: Penghargaan dari KLHK Sebagai Dorongan Untuk Terus Membuktikan Komitmen Iklim