Menteri Luhut Kumpul Bareng Alumni Akabri 1970, Ada Apa Nih
Tokoh-tokoh alumnus Akabri pertama dari keempat angkatan yang menonjol serta pernah dan masih menduduki jabatan penting baik di lingkungan militer maupun di pemerintahan, diantaranya adalah Jenderal TNI Subagyo HS (KSAD), Jenderal TNI Tyasno Sudarto (KSAD), Jenderal TNI Luhut Panjaitan (Menko Polhukam), Jenderal TNI Fachrul Rozi (Wapangab), Letjen TNI Johny Lumintang (Sekjen Dephan), Laksamana TNI Bernard Kent Sondakh (KSAL), Marsdya TNI Ian Santosa Perdanakusuma (Kabais TNI), Jenderal Pol Bimantoro (Kapolri), dan Mayjen TNI Mardiyanto (Mendagri).
Menurut Kadispenarmatim Letkol Laut (KH) Maman Sulamean, dalam acara reuni ini, hadir para pejabat utama Mako Koarmatim, Ketua Daerah Jalasenastri Armatim Ny. Ina Darwanto dan para Pengurus Daerah Jalasenastri Armatim.(fri/jpnn)
SURABAYA – Ada suasana berbeda di Mako Komando Armada RI Kawasan Timur (Koarmatim) pada hari Minggu (13/12). Tidak seperti hari Minggu atau
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Benahi Sistem Transportasi Nasional, Presiden Bentuk Ditjen Integrasi & Multimoda di Kemenhub
- Guru Honorer Supriyani Divonis Bebas, Menunggu Pengumuman Kelulusan PPPK 2024
- Saksi Ahli Sidang Timah Sependapat Kerugian Negara Hanya Bisa Dihitung BPK
- Guru Honorer Supriyani Divonis Bebas, Baju Seragam SD dan Sapu Ijuk Dikembalikan
- Bea Cukai Semarang Serahkan Tersangka dan Barang Bukti Kasus Rokok Ilegal ke Kejaksaan
- Ketua MK Prediksi Ratusan Kandidat Bakal Mengajukan Sengketa Pilkada