Menteri Siti Usul Tingkatkan Peran Bisnis untuk Pendanaan Biodiversity

Menteri Siti Usul Tingkatkan Peran Bisnis untuk Pendanaan Biodiversity
Menteri LHK Siti Nurbaya dalam High Level Diner: Reducing Deforestation from Globally Traded Agricultural Commodities di Trondheim, Norwegia. Foto : Humas KLHK

Pada akhir pertemuan, Menteri Siti Indonesia mengusulkan untuk meningkatkan peran bisnis dalam pendanaan biodiversity, yaitu melalui dana CSR dan dana penelitian dan pengembangan, sebagai langkah nyata, Indonesia akan memasukkan kriteria biodiversity ke program Proper.

Turut hadir pada Roundtable Multi-Stakeholder Dialog tersebut Staf Ahli Menteri Bidang Industri dan Perdagangan Internasional Laksmi Dhewanti. (adv/jpnn)


Peran bisnis dalam pendanaan biodiversity yaitu melalui dana CSR dan dana penelitian dan pengembangan sebagai langkah nyata.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News