Menteri Sofyan Minta Kepala Daerah Menggratiskan BPHTB
Minggu, 12 Desember 2021 – 01:33 WIB

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Sofyan A. Djalil. Foto: Humas Kementerian ATR/BPN.
Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Bangka Belitung Oloan Sitorus mengatakan beberapa kepala daerah di wilayah tersebut sudah memberikan keringanan BPHTB.
Dia mencontohkan, yakni bupati Bangka Tengah, wali kota Pangkalpinang, bupati Bangka Barat, dan bupati Belitung Timur.
Kementerian ATR/BPN telah memberikan sebanyak 80.042 sertipikat tanah di tiga provinsi.
Perinciannya, sebanyak 40.000 sertipikat tanah di Jambi, 27.542 di Kalimantan Tengah, dan 12.500 di Bangka Belitung. (mcr18/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Menteri ATR/Kepala BPN, Sofyan A. Djalil mengapresiasi pemda menyukseskan program PTSL, yang salah satunya dengan memberikan keringanan pembayaran BPHTB.
Redaktur : Boy
Reporter : Mercurius Thomos Mone
BERITA TERKAIT
- Retret Kepala Daerah Dilaporkan ke KPK, Mendagri Berikan Penjelasan, Silakan Disimak
- Bersilaturahmi dengan Kepala Daerah yang Diusung Partai Hanura, OSO: Sejahterakan Rakyat
- OSO Minta Kepala Daerah yang Diusung Hanura Penuhi Janji Kampanye ke Rakyat
- Ke Magelang, Prabowo Akan Pimpin Parade Senja di Retret Kepala Daerah
- Bonggas Chandra Tegaskan Sekda Sebagai Partner Strategis Bagi Kepala Daerah
- Kepala Daerah dari PDIP Tak Ikut Retret Dianggap Petugas Partai