Menteri Teten Siapkan Lima Skema Perlindungan dan Pemulihan UMKM

Khususnya untuk pemetaan para pelaku usaha Kecil Menegah agar program - program Pemerintah dapat dilaksanakan secara tepat sasaran, tepat guna, dan efektif mempercepat pemulihan ekonomi.
Ketua Umum PP JAPNAS Bayu Priawan Djokosoetono dalam kesempatan yang sama mengatakan, kondisi dunia usaha saat ini sangat membutuhkan program-program riil dari pemerintah.
“JAPNAS dengan anggota lebih 2.000 pengusaha di Indonesia yang didominasi UMKM sangat menunggu program-program yang bisa dirasakan langsung,” ujar Bayu.
Ia juga menyampaikan, program-program pemerintah harus disosialisasikan dengan baik. “Sosialisasi ini akan menjamin kebijakan pemerintah bisa berjalan secara cepat, tepat, dan masif,” lanjutnya.(mg7/jpnn)
Kemenkop UKM mempersiapkan lima skema perlindungan dan pemulihan KUMKM di tengah pandemi COVID-19.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee