Menteri Tilap Uang Rakyat Rp 9,9 M untuk Persembahan
Jumat, 24 Februari 2017 – 20:59 WIB
Rao mempersembahkan untaian kalung emas dengan liontin bunga teratai yang dikenal dengan nama Saligrama Haram.
Total berat kalung tersebut mencapai 15 kilogram.
Selain kalung, dia membawa collar emas atau Kante 5 kilogram.
"Ini persembahan dari pemerintah dan seluruh rakyat Telangana," ucap Rao saat meletakkan perhiasan emas itu di altar.
Kemarin (23/2) publik mereaksi keras aksi Rao tersebut. Mereka tersinggung karena sang pemimpin menggunakan uang rakyat untuk kepentingan pribadi.
"Rao adalah menteri kepala yang hebat. Dia tidak pernah ragu menggunakan uang rakyat demi kepentingan pribadi. Dalam kamus, terjemahannya adalah maling," kritik salah seorang pengguna Twitter. (AFP/hep/c16/any/jpnn)
Menteri Kepala K. Chandrasekhar Rao benar-benar telah menjadi public enemy nomor satu masyarakat Negara Bagian Telangana, India.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer