Menteri Yuddy Harus Perhatikan Rekomendasi Malang

Menteri Yuddy Harus Perhatikan Rekomendasi Malang
Acara uji publik Rancangan Peraturan Pemerintah (PP) tentang pelaksanaan pemerintahan umum di Hotel Savana, Malang, Selasa (26/1). Foto: Soetomo Samsu/JPNN

“Pengalihan Kesbangpol menjadi instansi vertikal diharapkan tidak merugikan jabatan, karir, maupun kesejahteraan,” bunyi poin enam rekomendasi itu.

Kabag Perundang-undangan Ditjen Polpum Kemendagri Bahtiar Baharudin belum berani memastikan apakah eselonisasi mereka akan tetap, atau menurun. Pasalnya, masalah eselonisasi ini menjadi kewenangan Kemenpan-RB.

Yang pasti, Bahtiar mengatakan, dirinya juga tidak menghendaki eselon mereka turun ketika Badan Kesbangpol sudah beralih menjadi instansi vertikal.

Para pejabat dari instansi terkait, seperti Kemenkeu, Setneg, Kemenkumham, Kemenko Polhukam, dan juga pakar, yang hadir sebagai pembicara, mendorong agar proses pembahasan RPP dimaksud dikebut agar bisa segara disahkan. (sam/jpnn)

 


MALANG – Acara uji publik Rancangan Peraturan Pemerintah (PP) tentang pelaksanaan pemerintahan umum di Hotel Savana, Malang, yang berakhir


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News