Menteri Yuddy: PNS Harus Netral Dalam Pilkada

Menteri Yuddy: PNS Harus Netral Dalam Pilkada
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Yuddy Chrisnandi. FOTO: JPNN.com

Untuk itu, menurut dia, perlu pengawasan secara konsisten agar dalam pelaksanaannya dapat berjalan efektif.

“Kalau PNS dibiarkan tidak netral maka dampak yang akan terjadi adalah diskriminasi pelayanan, pengkotak-kotakan PNS, benturan konflik kepentingan dan PNS menjadi tidak profesional,” tegas Yuddy.(esy/jpnn)

JAKARTA - Netralitas menjadi sesuatu yang mutlak dilaksanakan oleh aparatur sipil negara (ASN) atau Pegawai Negeri Sipil (PNS) dalam pemilihan kepala


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News