Menuju Pasar Dunia, UMKM Pertamina Mejeng di SME’s HUB ASEAN Summit
Senin, 08 Mei 2023 – 18:35 WIB

Pertamina terus mendorong UMKM binaannya menembus pasar internasional, salah satunya berpartisipasi dalam SME’s HUB ASEAN SUMMIT di Labuan Bajo pada 9-13 Mei 2023. Foto: Dokumentasi Humas Pertamina
Bertaburannya produk UMKM di Side Event perhelatan KTT ASEAN ke-42 ini diharapkan bisa memberikan kesan istimewa di hati para tamu kenegaraan maupun para wisatawan domestik dan mancanegara.
"Diharapkan produk-produk UMKM ini bisa dibawa sebagai oleh-oleh ke negaranya masing-masing sehingga selain menjadi lebih di kenal, tentu saja sebagai ajang promosi yang sangat efektif," harap Fadjar.(chi/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
PT Pertamina terus mendorong UMKM binaannya menuju pasar dunia, salah satunya melalui event SME’s HUB ASEAN SUMMIT.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Pelita Air dan Elnusa Berkolaborasi dalam Penyediaan Layanan Penerbangan Korporasi