Menunggak Rp 1 M, Listrik PDAM Diputus
Selasa, 09 April 2013 – 05:46 WIB

Menunggak Rp 1 M, Listrik PDAM Diputus
"Yang jelasnya tidak ada masalah dengan distribusi air PDAM. Kami memang sempat ada kendala tapi itu hanya miss komunikasi saja dengan pihak PLN. Tapi sekarang semuanya sudah normal kembali dan pelanggan bisa menikmati air," katanya.
Baca Juga:
Ia mengatakan, unit distribusi air PDAM ada beberapa lokasi. Unit induk ada di WTP Ponggolaka yang melayani wilayah Mandonga dan sekitarnya termasuk Kemaraya dan Wua-wua. Unit Anduonohu melayani Kecamatan Abeli, Poasia dan Kambu, unit Gunung Jati untuk seputaran Kendari Beach hingga Kota Lama. (fya/awa/jpnn)
KENDARI - Hampir saja pelanggan PDAM Kota Kendari tak bisa menikmati pasokan air lagi. PLN sempat memutuskan aliran listrik untuk jaringan PDAM karena
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital