Menurut Hasto, Azwar Anas Tertimpa Jebakan Politik
Sabtu, 06 Januari 2018 – 07:55 WIB
Dia menegaskan, PKB akan tetap bersama PDIP. Kepastian tersebut menjadi kesimpulan setelah dia bertemu dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri
"Kami sudah bertemu bu Mega, saya juga kemarin sudah bertemu para kiai, kebersamaan PKB dan PDIP di Jawa Timur akan tetap dan akan terus berkonsolidasi," ujarnya di Kantor DPP PKB, kemarin.
Terkait potensi mundurnya Cawagub, Cak Imin menyerahkan sepenuhnya ke Azwar Anas pribadi dan PDIP selaku pengusungnya. "Itu menjadi hak pribadi, kewenangan ada di partai pengusung, yaitu PDIP," imbuhnya.
Cak Imin juga enggan berandai-andai terkait foto syur yang beredar. Menurut dia, itu urusan pribadi yang tidak bisa dijustifikasi sebelum adanya sumber yang benar. (far/bay/byu)
Hasto Kristiyanto mengatakan, Azwar Anas tertimpa political trapping atau jebakan politik yang bentuknya beragam, salah satunya melalui foto.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Hasto PDIP Sebut Kedekatan Anies dengan Pram-Doel Akibat Demokrasi yang Dikebiri
- Hasto Klaim Program Infrastruktur Risma-Gus Hans yang Dibutuhkan Warga Jatim
- Hasto PDIP Yakin Jatim Tidak Akan Kebanjiran Kalau Dipimpin Risma-Gus Hans
- Ribuan Warga Klaten Berdoa Bersama untuk Kemenangan Andika-Hendy di Pilkada Jateng
- Hasto PDIP: Aksi Intimidasi Pas Pilkada Tak Sejalan dengan Kebijakan Prabowo
- Soal Debat Cagub Jatim, Hasto: Bu Risma Menampilkan Kepemimpinan Berakar Prestasi