Menurut TKN, Inilah Tanda Alam Kemenangan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024
Kamis, 18 Januari 2024 – 07:28 WIB
Dominggus menjelaskan di sektor nelayan, Prabowo-Gibran memiliki program agar nelayan bisa berdikari serta kekayaan laut bisa dimanfaatkan sebesar-besarnya untuk para nelayan.
"Beliau juga menjanjikan bagaimana kita bisa membuat kapal-kapal sebanyak-banyaknya untuk digunakan para nelayan sendiri dengan cara membangun koperasi-koperasi organisasi," pungkas Dominggus.(mcr8/jpnn)
Capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran mendapatkan dukungan dari petani dan nelayan yang tergabung dalam relawan Gerakan Tani dan Nelayan.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Penghargaan KIP Untuk Gerindra Bukti Prabowo Komitmen Berantas Korupsi
- Jokowi Wariskan Masalah Birokrasi, Prabowo Harus Bertindak Lebih Berani
- PNM Dorong Pengembangan Usaha Petani Kopi Kintamani lewat 2 Strategi
- Respons Gibran Seusai Dipecat PDIP: Kami Menghargai & Menghormati Keputusan Partai
- Prabowo Angkat Orang Dekatnya Ini Sebagai Ketua Harian Dewan Pertahanan Nasional
- Prabowo Lantik Ketua Harian dan Sekretaris Dewan Pertahanan Nasional