Menyajikan Udang Bakar Lada Hitam
Rabu, 13 Mei 2015 – 18:26 WIB

Menyajikan Udang Bakar Lada Hitam.
jpnn.com - Menyajikan Udang Bakar Lada Hitam
BAHAN:
500 gr udang, belah punggungnya
1 sdm air jeruk lemon
2 sdt garam
Baca Juga:
BAHAN PERENDAM:
150 gr saus barbeque
1/2 sdt kecap inggris
25 gr saus tomat
3 sdm madu
2 sdm margarin, lelehkan
2 1/2 sdt merica hitam kasar
1/2 sdt basil
1/2 sdt oregano
1 sdt peterseli cincang
20 tusuk sate
CARA MENGOLAH:
Baca Juga:
Lumuri udang dengan air jeruk lemon dan garam. Diamkan selama 15 menit.
Perendam: campur saus barbeque, kecap inggris, saus tomat, madu, margarin, merica hitam kasar, basil, oregano, dan peterseli cincang. Masukkan udang dalam bumbu perendam. Diamkan selama 30 menit. Angkat dan sisihkan.
Menyajikan Udang Bakar Lada Hitam BAHAN: 500 gr udang, belah punggungnya 1 sdm air jeruk lemon 2 sdt garam BAHAN PERENDAM: 150 gr saus barbeque 1/2
BERITA TERKAIT
- Cegah Baby Blues hingga Depresi Pasca-persalinan, Ibu Butuh Pampering
- Remaja Pembaharu Ashoka Tawarkan Solusi Kreatif Bagi Masalah Sosial dan Lingkungan
- Sentuhan Rasa Peranakan dari Batam Kini Hadir di Gading Serpong
- Hilangkan Bekas Jerawat dengan Menggunakan 3 Masker Alami Ini
- 3 Manfaat Jeruk, Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak
- 5 Manfaat Air Jahe Campur Mentimun, Bantu Tingkatkan Gairah Pria