Sambut Libur Nataru, Transnusa Perbanyak Armada dan Tambah Frekuensi Penerbangan
Kamis, 15 Desember 2022 – 22:53 WIB

Maskapai TransNusa. Foto dok TransNusa
Maskapai juga memfasilitasi gratis 20 kg bagasi untuk seluruh penerbangan domestik dan menyediakan beragam menu makanan pra-pesan, yang bisa dipilih melalui situs resmi maskapai di transnusa.co.id.
Baca Juga:
Untuk menyambut akhir tahun, TransNusa menawarkan 'Big Sale 12.12', tiket Jakarta (CGK) menuju Bali (DPS) mulai dari harga Rp 729.000 untuk sekali jalan dan Jakarta (CGK) menuju Yogyakarta (YIA) dengan harga mulai dari Rp 509.000 sekali jalan.
Penawaran istimewa ini berlaku untuk periode pesan sekarang hingga 18 Desember 2022, dan periode terbang langsung hingga 18 Oktober 2023 mendatang.(chi/jpnn)
Kami terus berupaya secara berkelanjutan menjaga kepercayaan dan memenuhi permintaan penumpang TransNusa yang terus meningkat sejak penerbangan perdana.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Saudia Airlines Buka Rute Penerbangan Bali-Jeddah, Fly DBA: Bukti Keseriusan
- Izin Belum Beres, Penerbangan Fly Jaya ke Karimunjawa Ditunda hingga Juli 2025
- Raih Sertifikasi dari CASA Australia, FL Technics Indonesia Perkuat Pariwisata di Bali
- Punya Prestasi Bagus, Fly DBA Indonesia Raih Penghargaan Tertinggi dari Saudia Airlines
- PELNI Layani 551.383 Penumpang Selama Libur Nataru, 5 Pelabuhan ini jadi Tujuan Favorit
- Pemprov Jateng: Masjid Sheikh Zayed Solo Paling Ramai Dikunjungi selama Libur Nataru