Menyandang Gelar "Ngang", Menteri Marwan Jelajahi Pelosok Perbatasan
Rabu, 18 November 2015 – 14:32 WIB
Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (DPDTT) Marwan Jaff'ar. FOTO: DOK.JPNN.com
“Walaupun saya baru pertama kali ke sini, kondisi desa di Malinau sudah baik, apalagi bupatinya juga punya konsep yang baik. Berharap ke depan, bisa lebih lagi," imbuhnya.
Marwan juga menjelaskan program khusus pemerintah mengenai daerah-daerah yang ada di perbatasan.
“Salah satunya nanti akan dikembangkan transmigrasi lokal, dan memberdayakan desa-desa yang berada di perbatasan,” ujar Marwan.(gir/jpnn)
MALINAU – Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (DPDTT) Marwan Jaf'ar dianugerahi gelar kehormatan 'Ngang'
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Legislator Fraksi PDIP: Kelakuan Ormas itu Refleksi Ulah Kekuasaan
- Pemerintah Pastikan Proses Pengisian DPRP Mekanisme Pengangkatan Berjalan Transparan
- Saat Dialog Kebangsaan di Jatim, Senator Lia Istifhama Singgung Peran Orang Tua Sebagai Sahabat
- Liburan Kian Seru di Entertainment District PIK 2: Boling, Gokar hingga Arcade dalam Satu Kawasan
- Penyidik KPK Meluncur ke Kalimantan Barat, Sejumlah Tindakan Diambil
- Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres Gibran, Arief Poyuono: Masih dalam Koridor Konstitusi