Menyedot Dana Luar Biasa, Begini Wujud Pusat Karantina Covid-19 Milik China
Selasa, 05 Oktober 2021 – 10:39 WIB

Pusat karantina Covid-19 milih pemerintah China sudah rampung dan siap menampung ribuan orang. Foto: (ANTARA/HO-GICexpat)
Para tamu bisa menjalani karantina selama 14 hari di fasilitas tersebut secara mandiri.
Menurut laporan media GICexpat, ada berbagai kebutuhan di fasilitas karantina itu. Makanan dan minuman pun tersedia, bahkan dilayani oleh robot.
Berdirinya lokasi itu menandai kesiapan China menampung orang-orang yang baru datang dari luar negeri.
China pada 2022 akan menggelar hajatan besar, yakni Olimpiade Musim Dingin (Winter Olympic) di Beijing dan Asian Games di Hangzhou, Provinsi Zhejiang. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Pusat karantina Covid-19 milih pemerintah China sudah rampung dan siap menampung ribuan orang.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Jetstar Buka Rute Penerbangan Labuan Bajo-Singapura, Bea Cukai Siap Beri Layanan Optimal
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Perang Dagang China-AS, Prabowo Bimbang Keduanya Teman Baik
- Kunjungan Xi Jinping ke 3 Negara ASEAN Menegaskan Prioritas China
- Prabowo Sebut Indonesia Netral Menyikapi Perang Dagang AS-China
- Rupiah Ditutup Menguat Jadi Sebegini