Menyingkap Gerak-gerik Khilafatul Muslimin, dari Sumber Dana Hingga Soal Negara Islam

jpnn.com, BEKASI - Keberadaan kelompok Khilafatul Muslimin di Indonesia tengah jadi sorotan publik.
Kelompok tersebut menjadi sorotan karena dianggap ingin mengubah sistem kenegaraan.
Polisi pun belum lama ini menangkap pimpinan Khilafatul Muslimin Abdul Qadir Hasan Baraja.
Tak sampai di situ, polisi juga bakal memburu seluruh jaringan Khilafatul Muslimin.
Memang, jaringan Khilafatul Muslimin telah tersebar di banyak wilayah Indonesia, tak terkecuali Bekasi.
Khilafatul Muslimin Bekasi Raya membawahi Kabupaten dan Kota Bogor, Kabupaten dan Kota Bekasi serta Kota Depok.
Khilafatul Muslimin Bekasi Raya juga dipimpin oleh seorang pria bernama Abu Salma.
Abu Salma mengatakan kelompok Khilafatul Muslimin sudah terbentuk sejak 1997. Pergerakan dakwah kelompok tersebut kian melebar, termasuk ke Bekasi.
Penjelasan Abu Salma soal Khilafatul Muslimin, dari sejarah hingga aktivitas kelompok tersebut, simak selengkapnya.
- Siswa SMA Tewas di Asahan, Soedeson: Jika Keluarga Ragu, Silakan Lakukan Autopsi
- Klarifikasi Polda Jateng soal Intimidasi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- Analisis Reza soal Kejahatan AKBP Fajar Pemangsa Anak-Anak
- Komisi III Dukung Sanksi PTDH untuk Oknum Polisi Terlibat Pemerasan di Kepri
- Tongkang Batu Bara Tabrak Rumah Warga di Sungai Musi, Polisi Olah TKP
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau