Menyingkap Modus Germo Incar Mahasiswi Jadi PSK
Rabu, 01 Februari 2017 – 17:41 WIB

Ilustrasi. Foto: AFP
Sebab, HN enggan bertemu jika Bunga belum menjadi anggota.
Akan tetapi, lanjutnya, HN agak sedikit terbuka terkait perekrutan wanita panggilan dan cara menjalani profesi tersebut.
Termasuk menyembunyikannya dari orang-orang dekat, terutama keluarga.
”Dia mengajari bagaimana agar menjadi gadis panggilan, tapi tidak ketahuan sekalipun tinggal bersama orang tua di bawah pengawasan ketat. Ya, contohnya memanfaatkan jam sekolah atau kuliah untuk melayani pelanggan. Sepertinya sasaran mereka orang yang masih kuliahan,” ujar Bunga. (ang/mir/ign)
Strategi germo menjaring mahasiswi untuk dijadikan pekerja seks komersial (PSK) semakin canggih.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Gang Royal Tambora Jakbar Jadi Lokasi Prostitusi, PSK Pada Kabur
- Mami U jadi Tersangka Prostitusi di Mansion Semarang
- Polisi Selidiki Dugaan Prostitusi di Balik Striptis Mansion Executive Karaoke Semarang
- Eh, Ada Tempat Karaoke di Semarang Menyuguhkan Striptis
- Istri Mantan Atlet Australia Ingin Suaminya Ikut Diadili dalam Kasus Prostitusi
- Fakta Prostitusi Terselubung di Gunung Kemukus Melibatkan Anak di Bawah Umur