Mer-C Kirim Tim Susulan
Kamis, 03 Juni 2010 – 06:12 WIB

Mer-C Kirim Tim Susulan
JAKARTA - Terlukanya dua relawan asal Indonesia yang membawa misi Freedom Flotilla tak menghentikan semangat relawan Medical Emergency Rescue Committee (Mer-C) untuk segera membangun Rumah Sakit Indonesia di Palestina. Tugas kedua, Mer-C akan menyiapkan tim untuk bersiap berangkat ke Turki. Tugasnya untuk melakukan lobi dan koordinasi dengan Lembaga Bantuan Kemanusiaan Turki, IHH dan LSM lain di Turki. Pembagian tugas ketiga akan diberangkatkan ke Gaza melalui Mesir. "Mengawasi seberapa lama pintu Rafah dibuka. Juga memantau kondisinya," terang Jose saat ditemui di Kantor Mer-C, kemarin.
Anggota Presidium Mer-C, Joserizal Jurnalis mengungkapkan, Mer-C akan mengirimkan satu tim lagi untuk berangkat ke Palestina. Jose tidak menyebut jumlah tim yang akan berangkat nanti. "Kami undang wartawan untuk turut serta dalam misi ini," paparnya.
Baca Juga:
Yang jelas, kata Jose, tim tersebut akan dibagi menjadi tiga tugas. Pertama, relawan bertugas memantau kondisi keamanan di Israel. "Termasuk membantu mengevakuasi relawan yang masih bertahan di sana (Israel, Red)," ujarnya,
Baca Juga:
JAKARTA - Terlukanya dua relawan asal Indonesia yang membawa misi Freedom Flotilla tak menghentikan semangat relawan Medical Emergency Rescue Committee
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza