Meraih Pengampunan
Selasa, 30 Juni 2015 – 07:38 WIB

DR. Adhyaksa Daul
Taubat dan mohon pengampunan adalah satu-satunya cara agar kelemahan itu tidak membuat kita terhina di hadapan Allah. Rasulullah SAW bersabda:
”Seluruh anak Adam berdosa, dan sebaik-baik orang yang berdosa adalah yang bertaubat,” hadis riwayat Imam Ibnu Majah.
Hanya dengan taubat dan maghfirah (pengampunan) Allah SWT kita bisa disebut berhasil meraih berkah Ramadan ini. Dengan begitu, fitrah yang menjadi tujuan ibadah puasa dapat kita raih. (*)
SEPULUH hari pertama di bulan Ramadan baru saja kita lalui. Bagi yang memanfaatkannya untuk beribadah secara maksimal pada Allah SWT sudah pasti
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eksistensi Suap Hakim, Mafia Hukum dan Peradilan di Indonesia: Penyakit Kronik dan Upaya Penanggulangannya
- Revisi UU TNI: Menyelaraskan Ketahanan dengan Dinamika Zaman
- Bawaslu Konsisten Mengawal Demokrasi
- Paradigma Pemidanaan KUHP Nasional
- Danantara dan Komitmen Presiden Bagi Hilirisasi SDA-Tanaman Pangan
- Papua dan Ujian Prabowo - Gibran