Merapat ke PAN Lantaran Kecewa dengan SBY
Wacana Konfederasi Partai Politik
Kamis, 15 Juli 2010 – 19:12 WIB
Sebaliknya, kata Cecep, partai PAN sendiri juga memiliki kepentingan politik yang sangat besar terhadap dukungan partai-partai kecil guna mengantisipasi Pemilu 2014 mendatang, jika ketentuan batas minimal yang harus dipenuhi partai politik untuk bisa menempatkan calon legislatifnya di parlemen naik menjadi 5 persen dari semula hanya 2,5 persen.
Baca Juga:
Terlepas dari seluruh skenario PAN yang saat ini membuka wacana konfederasi, Cecep pun mengungkap rasa pesimistisnya. "Realisasi konfederasi parpol sangat tergantung dari format dan hasil akhir revisi UU Nomor 10 Tahun 2008 tentang Pemilu Legislatif," tegasnya, sembari mengatakan tidak mudah untuk menyatukan parpol yang ideologi berbeda-beda. (fas/jpnn)
JAKARTA - Pengamat Politik dari Geschelschaft fuer Technische Zeichen (GTZ), Cecep Effendy mensinyalir menguatnya wacana konfederasi partai politik
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Benny Sabdo: Bawaslu DKI Gelar Patroli Pengawasan Politik Uang
- Hasto Tuding Ara Main SARA soal Pramono-Rano Didukung Anies, Prabowo Pasti Tak Suka
- Prabowo Yakin Andra Soni Akan Membawa Banten Lebih Baik