Merasa Diperlakukan Tak Adil, Guru JIS Akan Lapor ke Barack Obama
Namun, Hotman mempertanyakan, kenapa sampai sekarang pihak klinik SOS tidak pernah diminta keterangan. "Apa susahnya memanggil mereka," kata dia, seraya menambahkan dua guru tersebut akan melaporkan kasus ini ke kedutaan masing-masing.
Seperti diketahui, kasus dugaan pelecehan yang menyeret tiga guru JIS ini terjadi setelah orangtua murid melapor ke polisi. Dua guru berasal dari Amerika dan Kanada, satu merupakan warga Indonesia.
Menurut salah satu orangtua korban, berdasarkan pengakuan anaknya, ada guru yang terlibat dalam kasus ini. Sebelumnya, polisi telah menangkap lima petugas kebersihan JIS karena melakukan diduga melakukan kekerasan seksual terhadap murid TK sekolah ini.
Kapolda Metro Jaya Irjen Dwi Priyatno menyebutkan polisi akan kembali memanggil ketiga guru yang telah menjalani pemeriksaan sebagai saksi. Dwi mengemukakan penyidik kepolisian masih perlu penajaman dari bukti yang telah dikumpulkan. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Dua guru Jakarta International School (JIS) dari Amerika Serikat dan Kanada, akan melaporkan kasus yang melililtnya ke kedutaan besar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS