Merasa Tua, TK Ogah Nyapres
Tantang LSI Survey Capres 2014
Senin, 19 September 2011 – 15:54 WIB

Merasa Tua, TK Ogah Nyapres
JAKARTA - Ketua MPR RI, Taufik Kiemas (TK) menantang Lingkaran Survey Indonesia untuk mensurvey calon presiden 2014 setelah Susilo Bambang Yudhoyono.
"LSI kalau jagoan mendeteksi siapa bakal presiden Indonesia terbaik pengganti SBY nanti (2014)," kata Taufik Keimas kepada pers di Jakarta, Senin (19/9).
Baca Juga:
Ia menambahkan, LSI jangan hanya mensurvey siapa-siapa saja menteri yang akan direshuffle. "Tapi, LSI sebaiknya mencari siapa bakal presiden terbaik," kata dia.
Apakah Taufik juga minta disurvey sebagai calon presiden? "Tidak, saya ini sudah tua, umur sudah tujuh puluh," kata Taufik.
JAKARTA - Ketua MPR RI, Taufik Kiemas (TK) menantang Lingkaran Survey Indonesia untuk mensurvey calon presiden 2014 setelah Susilo Bambang Yudhoyono.
BERITA TERKAIT
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Menindaklanjuti Pertemuan Bilateral, Menko Polkam BG Rapat Bahas Implementasi Batas Maritim
- Mendiktisaintek dan Menkes Evaluasi Pendidikan Dokter Spesialis, Imbas Kekerasan Seksual di RSHS