Merawat Kesehatan Rambut dengan Charcoal

Rambut kuat dan indah dengan charcoal
Dari berbagai manfaat charcoal bagi kesehatan dan kecantikan tubuh seperti mengusir bau badan, memutihkan gigi, dan mengobati jerawat, khasiat yang belum banyak diketahui adalah untuk membantu merawat rambut. Berikut beberapa manfaat charcoal untuk kesehatan rambut Anda:
1.Detoks kulit kepala
Kemampuan charcoal untuk mengikat dan membuang racun tak hanya bermanfaat bagi saluran pencernaan tetapi juga kulit, termasuk kulit kepala. Saat kulit kepala Anda mengalami penumpukan berbagai produk penata rambut dan kotor berminyak setelah seharian beraktivitas, sampo yang mengandung charcoal dapat membantu membersihkan kulit kepala dengan saksama. Alhasil, kulit kepala tak hanya bersih tapi juga terasa segar.
2.Membantu menghilangkan ketombe
Ketombe adalah salah satu masalah rambut yang sering dikeluhkan selain rambut rontok. Meski tidak berbahaya dan tidak menular, ketombe bisa sangat mengganggu. Untuk Anda yang memiliki problem ketombe, bisa mencoba produk perawatan rambut yang mengandung charcoal.
Tak hanya dapat memberikan efek detoks pada kulit kepala, charcoal juga akan membantu membuang sel kulit mati yang menumpuk yang merupakan salah satu penyebab timbulnya ketombe.
3.Memicu pertumbuhan rambut dan menambah volume
Charcoal merupakan sebutan sederhana yang kerap digunakan untuk activated charcoal, atau arang aktif.
- 6 Khasiat Kacang Mete, Bantu Cegah Serangan Berbagai Penyakit Ini
- 4 Manfaat Semangka, Ampuh Atasi Nyeri Otot
- Resmi Masuk Pasar di Indonesia, Shark BeautyTM Kenalkan 2 Produk Baru
- Atasi Rambut Lepek dan Bau dengan Menggunakan 4 Masker Ini
- Begini Cara Tsubaki Bantu Perawatan Rambut Makin Maksimal
- Solusi Rambut Lebat dan Sehat dengan Inovasi dari Ginseng Korea