Mercedes-Benz G-Wagen Dapat Kekuatan Baru, Makin Bertenaga
Sabtu, 30 Maret 2024 – 14:22 WIB

Mercedes-Benz G-Class 2025. Foto: mercedes-benz/motortrend
G550 juga menerima teknologi bantuan pengemudi baru yang canggih, termasuk Active Steering Assist opsional dan Active Emergency Stop Assist.
Kemudian, varian Performa G63 didukung mesin biturbo AMG 4.0-liter V8 biturbo menghasilkan 577 Hp.
Sistem kelistrikan onboard 48 volt dan generator starter terintegrasi, memberikan dukungan pada putaran mesin yang lebih rendah dengan tambahan 20 hp.
AMG G63 diklaim dapat berakselerasi hingga 60 mph dalam 4,2 detik, 0,3 detik lebih cepat dari model yang sudah ada.
Mercedes-Benz G-Wagen direncanakan sudah bisa dipesan pada paruh kedua tahun ini. (automotivenews/ant/jpnn)
Mercedes-Benz mengumumkan SUV offroad G-Class (G-Wagen) series akan dibekali powertrain yang lebih bertenaga, yaitu G550 dan AMG G63.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Mercedes Rancang Mobil Listrik G580 Khusus Keperluan Dinas Paus
- Gandeng Primobius, Mercedes-Benz Bangun Pabrik Daur Ulang Baterai Mobil Listrik
- Ada Kejutan dari Fandy Adianto dan Garasi 350 di Ajang MB Club INA –MOMRC 2024
- Mercedes-Benz Siapkan GLC dan C-Class Listrik Pada 2026
- Lego Edisi Spesial Mercedes-Benz G-Class, Sebegini Harganya
- 1465 Unit Mercedes-Benz EQE dan EQs Kena Recall