Mercedes-Benz Luncurkan Truk Bertonase 16 Ton
New Axor 1623 R didesain untuk melayani transportasi kargo.
Sedangkan Axor 1623 C didesain untuk dump truck dan truk mixer. Mercy juga memiliki tiga lini truk bertonase 25 ton.
Yakni, Axor 2528 C, 2528 R, dan 2528 RMC. Sedangkan untuk produk tractor trailer, ada dua lini, yakni 4028 T dan 4928 T.
Mercedes-Benz optimistis mampu meningkatkan penetrasi ke pasar kendaraan niaga.
Alasannya, kebutuhan domestik cukup tinggi. Setiap tahun rata-rata 65 ribu unit. Saat kondisi ekonomi membaik, permintaan truk diyakini semakin tinggi.
Sebab, lebih dari 70 persen kargo di Indonesia diangkut melalui jalur darat.
Mitra kerja sama distribusi Mercedes-Benz Indonesia di Indonesia timur adalah PT Kedaung Satrya Motor.
Selama tiga bulan terakhir, Kedaung telah mengantongi inden 200 unit.
Mercedes-Benz Distribution Indonesia (MBDINA) akhirnya meluncurkan truk bertonase 16 ton
- Gandeng Primobius, Mercedes-Benz Bangun Pabrik Daur Ulang Baterai Mobil Listrik
- Ada Kejutan dari Fandy Adianto dan Garasi 350 di Ajang MB Club INA –MOMRC 2024
- Mercedes-Benz Siapkan GLC dan C-Class Listrik Pada 2026
- Lego Edisi Spesial Mercedes-Benz G-Class, Sebegini Harganya
- 1465 Unit Mercedes-Benz EQE dan EQs Kena Recall
- Jambore Nasional Mercedes Benz Club Indonesia akan Digelar di Bali, Ini Harapan Ketum IMI